Engkau Selalu Dihatiku
Di Lubuk Hati Dalam Mengenangmu
Didikanmu Tulus
Tanamkan Ilmu
'Tuk Menenerangi Jalan Hidupmu
Kau Hadir Dalam Kehidupanku
Di saat Aku membutuhkan Ilmu
Harapanku...... Orang Tuaku
Guru-guruku Meridhoiku
Reff :
Kau Pelita Hidupku
Kau Cahaya Batinku
Abadiyah Kebangganku
Terima Kasih Abadiyahku
###
Teruskan Perjuanganmu
Cedaskan Anak Didikmu
Wujudkan Generasimu
Yang Beriman dan Berilmu
Kelak Dapat Amal dan Ilmu
*** Melody
Kembali ke ###
Reff 2X
Dengan di launchingnya lagu ini semoga Abadiyah semakin baik , barokah, dan semakin JAYA
ABADIYAH GUSDASI ......